Cara Menghapus Deep Freeze jika anda tahu password :
1. Cari keberadaan deep freeze
Jika sobat ingin menghapus deep freeze maka sobat diharuskan untuk
mendisable aplikasi tersebut yang berjalan di system tray windows. Sobat
bisa mendisable nya dengan cara klik tanda panah kecil dibawah kanan
pojok kemudian klik shift + klik icon tersebut. (lihat gambar)
Kemudian deep freeze akan meminta password.
2. Pilih "Boot Thawed" pada pengaturan deep freeze
Dengan melakukan klik boot thawed maka deep freeze akan berhenti
bekerja atau nonaktif (disable) setelah itu restart komputer sobat.
Setelah restart maka nantinya icon deep freeze akan ada tanda silang
yang berarti deep freeze sudah tidak aktif.
Cara Menghapus Deep Freeze jika anda tidak tahu password :
1 Restart komputer sobat
Jika sobat tidak mengetahui password deep freeze maka sobat bisa
melakukan dengan cara memanipulasi BIOS. yaitu pertama-tama dengan cara
merestart komputer sobat kemudian saat mau booting sobat bisa masuk ke
BIOS dengan cara menekan tombol DEL, F2, F1, F12 (tergantung dari model
motherboard) karena setiap komputer akan berbeda-beda.
2. Ganti waktu pada BIOS komputer sobat
Untuk dapat menon aktifkan deep freeze maka sobat bisa merubah waktunya
pada komputer sobat bisa saja 10 tahun lebih mundur atau lebih maju,
Dengan melakukan seperti ini bahwa deep freeze berpikir systemnya tidak
lagi digunakan pada waktu tersebut.
3. Masuk ke Menu Debugging mode
Sobat juga bisa langsung melakukan dengan cara masuk ke debug dengan
cara menekan F8 pada keyboard pada saat awal booting windows dan
kemudian sobat bisa pilih Debugging mode. (lihat gambar)
4. Cari File "DFServ"
Sobat bisa cari DFServ pada bagian proses yang berjalan pada task
manager kemudian sobat bisa klik kanan setelah itu akan ada konfirmasi
lalu klik ok yes jika sobat menemukan proses bernama FrzState2k.exe
5. Cari dan hapus pada folder Deep Freeze
5. Cari dan hapus pada folder Deep Freeze
Folder deep freeze biasanya berada di "C:\\Program Files\Faronics\" kemudian sobat bisa menghapus semua foldernya tanpa tersisa
6. Hapus Registry pada regedit.exe
Pada proses menghapus deep freeze belum selesai, sobat juga harus menghapus registry deep freeze dengan cara :
a. Start - run - ketik regedit
b. cari folder Faronics pada HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Faronics
c. Kemudian hapus folder tersebut.
d. Setelah itu restart komputer sobat
Dengan mengikuti cara dan langkah-langkah seperti diatas maka deep freeze akan hilang dari komputer sobat tanpa tersisa, dan sobat bisa menginstall semua aplikasi sesuai dengan keinginan sobat tanpa adanya deep freeze lagi.
6. Hapus Registry pada regedit.exe
Pada proses menghapus deep freeze belum selesai, sobat juga harus menghapus registry deep freeze dengan cara :
a. Start - run - ketik regedit
b. cari folder Faronics pada HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Faronics
c. Kemudian hapus folder tersebut.
d. Setelah itu restart komputer sobat
Dengan mengikuti cara dan langkah-langkah seperti diatas maka deep freeze akan hilang dari komputer sobat tanpa tersisa, dan sobat bisa menginstall semua aplikasi sesuai dengan keinginan sobat tanpa adanya deep freeze lagi.
0 komentar:
Posting Komentar